Selasa, 18 Oktober 2011

Budidaya Lebah Madu Trigona sp.


Madu merupakan salah satu produk alam yang dihasilkan oleh lebah yang telah lama dikenal dan dimanfaatkan di Indonesia karena khasiatnya dalam menyembuhkan berbagai macam penyakit. 
Madu adalah makanan yang mengandung aneka zat gizi seperti karbohidrat , protein , asam amino, vitamin, mineral, dekstrin , pigmen tumbuhan dan komponen Aromatik. Bahkan dari hasil penelitian ahli Gizi dan pangan ,madu mengandung karbohidrat yang paling tinggi diantara produk ternak lainnya susu, telur , daging, keju dan menterga sekitar (82,3% lebih tinggi) Setiap 100 gram madu murni bernilai 294 kalori atau perbandingan 1000 gram madu murni setara dengan 50 butir telur ayam atau 5,675 liter susu atau 1680 gram daging. Dari hasil penelitian terbaru ternyata zat-zat atau senyawa yang ada didalam madu sangat komplek yaitu mencapai 181 jenis .
Untuk memanfaatkan khasiat madu yang sangat banyak, maka kami melakukan pembudidayaan lebah madu.
Lebah madu yang kami budidaya berasal dari jenis lebah madu Trigona sp. Dilakukan di kecamatan Landono, Kabupaten Konawe Selatan Propinsi Sulawesi Tenggara. Pada tanggal 15 Oktober 2011 Budidaya Lebah Madu Trigona sp ini menjadi obyek kunjungan peserta Gelar Teknologi Tepat Guna (TTG) Nasional XIII dari seluruh Indonesia, dan mereka menyaksikan Stup lebah yang ada yaitu sekitar 500 stup yang berisi dan dikelola secara kelompok. Pengelola Budidaya Lebah Madu ini mendapatkan bantuan modal usaha dari Dirjen PMD Kementerian Dalam Negeri sebesar Rp.20.000.000,-untuk pengembagan usahanya.


Bagi yang berminat dari seluruh Indonesia untuk mendapatkan manfaat dari Madu Murni silahkan menghubungi :  Zainal Arifin, Jl. Sao-Sao No.255 Kendari. Telp.0401-392304; Hp. 082196021320;  
kami menyediakan madu murni yang berasal dari lebah jenis Trigona sp.

Harga Madu yang kami tawarkan:
Ukuran 350 ML  =  Rp. 125.000,-
Ukuran 500 ML  =  Rp. 225.000,-
Izin Dinkes. P-IRT.No.209740501001
Untuk pemesan on line kami siap melayani dalam 24 jam dengan jasa pengiriman via
TIKI/KGP ditambah dengan ongkos kirim 20 %.
Nomor Rek.
Mandiri : 152-00-0490204-1 an. Zainal Arifin.
BCA      :  7910213797  an. Sutimah.



Foto-Foto pembudidayaan Lebah Madu Trigona sp.



Stup Lebah